Banjir Jakarta Meluas hingga 34 RT Paling Banyak Terendam di Jaktim
Banjir merendam rumah warga di Kebon Pala, Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur, Rabu (15/3/2023). Foto: MPI/Muhammad Farhan JAKARTA – Banjir Jakarta yang awalnya merendam 18 RT meluas hingga 34 RT, Rabu (15/3/2023). Banjir disebabkan curah hujan tinggi sejak pagi. Hujan intensitas sedang dan lebat menyebabkan kenaikan status siaga Pintu Air Manggarai, Karet, Angke Hulu menjadi …
Banjir Jakarta Meluas hingga 34 RT Paling Banyak Terendam di Jaktim Selengkapnya »